Ruang sidang utama Pengadilan Negeri (PN) Manokwari. Foto: DOK

MA Tolak Kasasi JPU, Piter Krom Tetap ‘Bebas Murni’ Dalam Perkara Narkotika

Ruang sidang utama Pengadilan Negeri (PN) Manokwari. Foto: DOK Manokwari – Mahkamah Agung (MA) menolak kasasi yang diajukan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejati Papua Barat, Joice E. Mariai, SH, MH atas putusan Pengadilan Negeri (PN) Manokwari terhadap terdakwa, Piter Krom alias Piter, Rabu, 23 Oktober 2024. “Menolak permohonan kasasi dari pemohon kasasi atau penuntut umum…

Read More
Barang bukti narkotika jenis Ganja sekitar 6 kg yang diamankan anggota Satresnarkoba Polresta Manokwari, Jumat (23/8/2024). Foto: AND

Kakak Sepupu Terdakwa Titipi Karton Berisi 6 Kg Ganja, Ikan Asar dan Sayur Kangkung

Polresta Manokwari menggelar konferensi pers pengungkapan kasus narkotika jenis Ganja sekitar 6 kg atas terdakwa GBM di Polresta Manokwari, belum lama ini. Foto: DOK Manokwari – Terdakwa GBM alias Gibe mulai menjalani proses persidangan perkara tindak pidana narkotika jenis Ganja seberat sekitar 6 kg di Pengadilan Negeri (PN) Manokwari, Selasa, 22 Oktober 2024. Sidang diawali…

Read More
Kepala KSKP Manokwari, Ipda Deviaryanti dan jajarannya menunjukkan barang bukti Ganja dari dalam tas ransel di KSKP Manokwari, Senin (21/10). Foto: AND

Anggota KSKP Manokwari Temukan Tas Ransel Berisi Ganja Tak Bertuan

Kepala KSKP Manokwari, Ipda Deviaryanti dan jajarannya menunjukkan barang bukti Ganja dari dalam tas ransel di KSKP Manokwari, Senin (21/10). Foto: AND Manokwari – Anggota Kepolisian Sektor Kawasan Pelabuhan (KSKP) Manokwari menemukan 1 tas ransel tidak bertuan berisi narkotika jenis Ganja di Pelabuhan Manokwari, Sabtu (19/10) sore. Kepala KSKP Manokwari, Ipda Deviaryanti menjelaskan, tas ransel…

Read More
Barang bukti narkotika jenis Ganja sekitar 6 kg yang diamankan anggota Satresnarkoba Polresta Manokwari, Jumat (23/8/2024). Foto: AND

Ada Anak Oknum Pejabat Dalam Pengungkapan Kasus 6 Kg Ganja?

Barang bukti narkotika jenis Ganja sekitar 6 kg yang diamankan anggota Satresnarkoba Polresta Manokwari, Jumat (23/8/2024). Foto: AND Manokwari – Terdapat seorang anak oknum pejabat Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat yang diduga terlibat dalam perkara peredaran narkotika jenis Ganja kurang lebih 6 kg, tetapi masih berstatus saksi. Hal ini terungkap setelah Satresnarkoba Polresta Manokwari menetapkan…

Read More
Wadiresnarkoba Polda Papua Barat, AKBP Junov Siregar

Pengirim Shabu-shabu untuk Mantan Sekretaris KPU Sorsel di Lapas Cipinang

Wadiresnarkoba Polda Papua Barat, AKBP Junov Siregar Manokwari – Ditresnarkoba Polda Papua Barat mengirim tim untuk mengembangkan asal barang bukti narkotika jenis Shabu-shabu yang menjerat mantan Sekretaris KPU Kabupaten Sorong Selatan (Sorsel) berinisial MR. Wadiresnarkoba Polda Papua Barat, AKBP Junov Siregar menjelaskan, dari hasil pengembangan ada tersangka baru yang berada di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Cipinang,…

Read More
Emanuel Ulian, SH

Jo Membeli Ganja dari Warga PNG Memakai Uang Tabungan

Emanuel Ulian, SH Manokwari – Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejati Papua Barat, Joice E. Mariai, SH, MH menghadirkan 2 saksi penangkap dari Polda Papua Barat, diantaranya bernama Zulkarnaen, dalam perkara narkotika jenis Ganja atas terdakwa berinisial JMP alias Jo. Keduanya dihadirkan untuk memberikan keterangan di hadapan majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Manokwari yang diketuai, Helmin…

Read More
Ruben Sabami, SH

Kasus Narkotika, JPU Ajukan Kasasi Putusan Bebas Terdakwa Piter Krom

Manokwari – Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejati Papua Barat, Joice E. Mariai, SH, MH menyatakan penuntut umum akan menempuh upaya hukum kasasi atas putusan bebas terhadap terdakwa perkara narkotika jenis Ganja, Piter Krom alias Piter, seorang yang disebut warga negara Papua Nugini (PNG). “Kita kasasi,” jawab Joice Mariai yang dikonfirmasi wartawan di Pengadilan Negeri (PN)…

Read More
Humas PN Manokwari, Dr. Markham Faried, SH, MH

Perkara Narkotika, Piter Krom Divonis Bebas Majelis Hakim

Manokwari – Setelah proses persidangan yang panjang dan cukup melelahkan, akhirnya majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Manokwari menjatuhkan vonis yang mencengangkan, yakni membebaskan terdakwa, Piter Krom yang didakwa terlibat kasus narkotika jenis Ganja, Selasa (14/5/2024). Menurut majelis hakim dalam amar putusannya, terdakwa Piter Krom alias Piter, tidak terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak…

Read More